Dr. STANLEY LIEW CHOON FONG - Spesialis Endokrinologi di Singapura

Dr. Stanley Liew Choon Fong

MBBS (UK), MRCP (UK), FAMS (Singapura)

  • Dokter spesialis endokrinologi di Singapura dengan pengalaman menangani penyakit kencing manis (diabetes).
  • Pengalaman, pendidikan & sertifikasi di Singapura & di UK.
  • Pilihan pasien Indonesia untuk berobat diabetes, gangguan pituitari dan adrenal, osteoporosis, tiroid dan management berat badan.
Spesialisasi:
  • Spesialis Endokrinologi
Kualifikasi/Pendidikan/Gelar:
  • MBBS – Bachelor of Medicine and Bachelor of Surgery - UK
  • MRCP – Member of the Royal College of Physicians in United Kingdom - UK
  • FAMS - Fellowship The Academy of Medicine, Singapore
  • pelatihan subspesialis di bidang Endokrinologi di National University Hospital, Singapura
  • pelatihan subspesialis di Oxford Centre of Diabetes and Metabolism, Inggris
Pengalaman/Fokus/Minat Khusus:
  • Pengobatan Diabetes
  • Management Berat Badan
  • Gangguan Adrenal dan Pituitari
  • Pengobatan Tiroid
  • gangguan lemak/lipid
  • Osteoporosis
  • Gangguan Endokrin lainnya
Penghargaan & Tugas Khusus:
  • Wakil Direktur Medis di Raffles Hospital
Bahasa yang Dikuasai
  • Bahasa Inggris (English)
Lokasi Klinik/Praktek Dr. Stanley Liew Choon Fong:

Raffles Diabetes & Endocrine Centre
Raffles Hospital Singapore



Sekilas tentang Dr. Stanley Liew Choon Fong - Dokter Spesialis Endokrinologi di Singapura


Dr. Stanley Liew adalah seorang dokter spesialis Endokrinologi yang bisa ditemui di Raffles Hospital. Beliau memiliki spesialisasi di bidang Endokrinologi, yaitu penyakit-penyakit yang terkait sistem kelenjar dan sekresi lainnya atau biasa kita sebut dengan hormon. Penyakit yang terkait pada sistem endokrin salah satunya adalah diabetes, gangguan tiroid, gangguan lipid, osteoporosis, dan penyakit terkait lainnya.


Dokter Stanley Liew mengambil pelatihan subspesialisnya pada endokrinologi di National University Hospital, Singapura dan Oxford Centre of Diabetes & Metabolism, UK. Untuk Anda yang ingin berobat seputar masalah saluran sekresi seperti diabetes, Dr. Liew bisa menjadi pilihan dokter untuk Anda temui.